PENGARUH DISIPLIN KERJA DAN GAYA KEPEMIMPINAN TERHADAP KEPUASAN KERJA KARYAWAN PADA PT. WOM FINANCE CILACAP

  • Zamroni Zamroni STIE Muhammadiyah Cilacap

Abstrak

Penelitian ini dilakukan untuk menguji pengaruh disiplin kerja dan gaya kepemimpinan terhadap kepuasan kerja karyawan baik secara simultan maupun parsial, dan untuk menguji variabel yang bepengaruh paling dominan terhadap kepuasan kerja karyawan pada Wom Finance Cilacap. Teknik analisis data yang digunakan adalah anĂ¡lisis faktor dan analisis regresi linier berganda. Hasil analisis menunjukkan bahwa variabel disiplin kerja dan gaya kepemimpinan berpengaruh signifikan secara simultan dan parsial terhadap kepuasan karyawan. Variabel gaya kepemimpinan menjadi variabel yang berpengaruh paling dominan terhadap kepuasan karyawan karena berdasarkan perhitungan analisis Standardized Coefficients Beta memiliki nilai terbesar.
Kata kunci: disiplin kerja, gaya kepemimpinan, kepuasan kerja karyawan
ABSTRACT
This research were done, in order to determined the effect of the work discipline, leadership styles, and to the employee satisfaction either simultant or partial, to determine the most dominant variable that influenced the employee satisfaction in Wom Finance Cilacap. The technique that used is factor analysis and multiple regression analysis. The result of the analysis showed that the variables of the work discipline, leadership styles, has a significant communication simultan and also partial on the employee satisfaction. The leadership styles variable, became the most dominant variable that affected the employee satisfaction because based on the analysis calculation the Standardized Coefficients Beta has the greatest value.
Keywords: work discipline, leadership styles employee satisfaction.

Diterbitkan
2015-08-30